Grand Whiz Poins Simatupang Hadirkan Ramadan Delight dan Iftar Buffet

Reporter

Editor

Yefri

image-gnews
Menu Ramadan Delight di Grand Whiz Poins Simatupang
Menu Ramadan Delight di Grand Whiz Poins Simatupang
Iklan

Info Event - Bulan suci Ramadan menjadi momen istimewa yang dinanti untuk berbagi kebahagiaan dan kebersamaan. Grand Whiz Poins Simatupang menghadirkan berbagai penawaran spesial yang dirancang untuk memberikan pengalaman menginap yang nyaman serta momen berbuka puasa yang berkesan dalam suasana yang hangat dan penuh makna.

Pilihan menginap yang nyaman di Superior Room dengan paket spesial Ramadan Delight mulai dari IDR 688,000 nett menghadirkan pengalaman istimewa selama Ramadan. Paket ini mencakup Takjil gratis, serta pilihan Sahur atau Sarapan untuk dua orang, menciptakan momen yang lebih berkesan bagi tamu. Paket ini tersedia selama bulan Ramadan.

Nikmati juga pengalaman berbuka puasa yang istimewa di Andromeda Restaurant dengan Iftar Buffet yang menggugah selera. Dengan harga hanya IDR 225,000 per orang nett, tamu dapat menikmati beragam pilihan hidangan tradisional yang autentik dan lezat.

Pesan lebih awal dan dapatkan promo Early Bird Iftar Buffet dengan harga spesial IDR 195,000 per orang nett untuk pemesanan sebelum 15 Maret 2025. Promo ini berlaku untuk grup dengan minimal 10 tamu, menjadikannya pilihan ideal untuk acara berbuka bersama keluarga, teman, atau kolega.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

“Momen berbuka puasa adalah saat yang paling dinantikan setiap Ramadan. Kami ingin menghadirkan pengalaman berbuka yang tak terlupakan dengan sajian lezat dan suasana yang nyaman. Kami berharap para tamu dapat merayakan kebersamaan dengan orang-orang terkasih di Grand Whiz Poins Simatupang,” ujar M. Hafidz, General Manager Grand Whiz Poins Simatupang Jakarta.

Setiap hari, Andromeda Restaurant menghadirkan menu yang selalu berbeda dan segar, memberikan pengalaman bersantap yang tak pernah membosankan. Mulai dari hidangan pembuka seperti sup dan gorengan tradisional, hingga menu utama dengan pilihan cita rasa Asia Timur, Jepang, Mediterania, hingga Western. Tidak ketinggalan, jajanan pasar khas, aneka takjil menyegarkan, dan beragam es segar untuk melengkapi kenikmatan berbuka Anda.

Dengan variasi menu yang selalu berganti setiap harinya, setiap kunjungan ke Grand Whiz Poins Simatupang akan menjadi perjalanan kuliner yang penuh kejutan dan kenikmatan. Pesan sekarang dan nikmati pengalaman berbuka puasa serta menginap yang berkesan. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Mengapa Makanan Tinggi Serat Perlu Dihindari saat Berbuka Puasa?

3 jam lalu

Ilustrasi berbuka puasa. Shutterstock
Mengapa Makanan Tinggi Serat Perlu Dihindari saat Berbuka Puasa?

Meskipun makanan tinggi serat memiliki banyak manfaat bagi kesehatan, mengonsumsinya langsung setelah berpuasa dapat menyebabkan gangguan pencernaan.


5 Makanan yang Sebaiknya Dihindari saat Berbuka Puasa

3 jam lalu

Ilustrasi berbuka puasa. Shutterstock
5 Makanan yang Sebaiknya Dihindari saat Berbuka Puasa

Penting untuk memilih makanan yang tepat saat berbuka agar tubuh dapat beradaptasi dengan baik setelah seharian berpuasa.


Rekomendasi 10 Gerai Makanan Enak di Kampong Glam Ramadan Bazaar 2025

14 jam lalu

Festival dan bazar Ramadan Gemilang Kampong Gelam 2025 di Singapura 18 Februari hingga 25 Maret 2025. TEMPO/Dian Yuliastuti
Rekomendasi 10 Gerai Makanan Enak di Kampong Glam Ramadan Bazaar 2025

Mari berwisata kuliner di Kampong Glam Ramadan Bazaar 2025 dan icip-icip di beberapa gerai makanannya


Heboh Puluhan Napi Kabur dari Lapas Kutacane, Ini 5 Insiden Tahanan Melarikan Diri dari Penjara Indonesia

16 jam lalu

Ilustrasi napi melarikan diri. google.com
Heboh Puluhan Napi Kabur dari Lapas Kutacane, Ini 5 Insiden Tahanan Melarikan Diri dari Penjara Indonesia

Insiden puluhan tahanan kabur di lapas Kutacane menambah daftar kejadian serupa. Ini deretan peristiwa napi kabur yang pernah terjadi di Indonesia.


7 Rekomendasi Spot Buka Puasa di Sydney Ramadan 2025

20 jam lalu

Iftar buffet di Lal Qila, Sydney. (www.lalqila.com.au/ramadan)
7 Rekomendasi Spot Buka Puasa di Sydney Ramadan 2025

Sydney menawarkan beberapa spot iftar untuk penduduk lokal maupun wisatawan Muslim untuk berbuka puasa bersama


Manfaat Kesehatan Puasa Ramadan dari Perspektif Medis dan Ilmiah

22 jam lalu

Ilustrasi berbuka puasa. Shutterstock
Manfaat Kesehatan Puasa Ramadan dari Perspektif Medis dan Ilmiah

Puasa Ramadan mirip dengan metode intermittent fasting yang saat ini sedang populer.


Polres Indramayu Gagalkan Peredaran Uang Palsu Jelang Lebaran

1 hari lalu

Ilustrasi Uang Palsu. ANTARA FOTO/Nyoman Budhiana
Polres Indramayu Gagalkan Peredaran Uang Palsu Jelang Lebaran

Polisi mengimbau masyarakat untuk selalu waspada terhadap peredaran uang palsu, apalagi menjelang hari raya.


Lapis Legit Rekomendari Dessert Tradisional untuk Buka Puasa Versi Taste Atlas

1 hari lalu

Lapis Legit. Shutterstock
Lapis Legit Rekomendari Dessert Tradisional untuk Buka Puasa Versi Taste Atlas

Selain lapis legit, beberapa untuk berbuka puasa yang direkomendasikan Taste Atlas termasuk kunafa, baklava dan lainnya


BPOM Temukan Kandungan Pewarna Tekstil di Bubur Pacar Cina

1 hari lalu

Pengujian kandungan pada makanan dan minuman saat melakukan intensifikasi pengawasan hidangan buka puasa di Pasar Takjil, Denpasar, Bali, 4 Maret 2025. Kegiatan yang digelar BPOM tersebut untuk mengantisipasi adanya kandungan zat berbahaya pada hidangan buka puasa yang dijual. Antara/Nyoman Hendra Wibowo
BPOM Temukan Kandungan Pewarna Tekstil di Bubur Pacar Cina

BPOM menemukan kandungan rodamin B (21,43 persen) pada kerupuk merah dan bubur pacar cina, terutama di wilayah Rejang Lebong dan Payakumbuh.


Saran buat Penderita Diabetes yang Ingin Puasa Ramadan sampai Akhir

1 hari lalu

Ilustrasi tes gula darah penderita diabetes (pixabay.com)
Saran buat Penderita Diabetes yang Ingin Puasa Ramadan sampai Akhir

Bila tetap ingin melanjutkan puasa Ramadan sampai akhir, penderita diabetes perlu melanjutkan membuat perencanaan yang baik setiap hari.