Membatik Bersama Accor di KarnavALL Batik Nusantara

Editor

Yefri

image-gnews
Kunjungan Accor Group ke Tempo Media.
Kunjungan Accor Group ke Tempo Media.
Iklan

Info Event  – Sebanyak 40 hotel Accor di wilayah Jakarta Raya dan sekitarnya baru saja mengadakan kunjungan ke kantor-kantor media di Jakarta dan sekitarnya dari 29 November hingga 13 Desember 2023. Kunjungan ini melibatkan tim hotel yang terdiri dari general manager dan marketing communications, memberikan apresiasi kepada para media atas kerja sama yang baik, dan mempererat tali silaturahmi melalui kegiatan membatik bersama lebih dari 450 karyawan dari media yang dikunjungi.

Dalam upaya membuat kunjungan ini lebih menarik, tim hotel memperkenalkan penawaran menginap bertemakan batik di seluruh hotel Accor di Indonesia melalui program ‘KarnavALL Batik Nusantara’, yang berlaku hingga akhir Desember 2023.

Kegiatan tersebut juga memamerkan batik khas Marunda, Jakarta Utara, hasil karya perempuan pengrajin batik di rumah susun Marunda. Batik yang dipilih memiliki motif ondel-ondel monokrom, mewakili kekhasan batik Betawi. Selain itu, batik dari Koja juga ditampilkan, karya yang dikerjakan secara manual oleh ibu rumah tangga dari Jakarta Utara dengan motif pesisir sebagai ciri khasnya.

Lisa Sanjoyo, Area General Manager, Midscale & Economy Hotels untuk hotel-Accor Greater Jakarta, menyatakan, “Acara kunjungan ini bukan hanya sebagai bentuk apresiasi kepada para media, tetapi juga sebagai upaya mempererat silaturahmi. Dengan tema batik sesuai dengan program ‘KarnavALL Batik Nusantara’, kami mengundang karyawan media untuk ikut membatik langsung di tempat.”

Lisa menambahkan, “Kami juga bersemangat untuk mendukung para pengrajin batik sederhana atau UMKM agar karyanya dapat lebih dikenal dan terus berkembang.”

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Stephane Bryer, Director of Operations untuk hotel Accor Greater Jakarta, berharap kunjungan ini dapat menjadi inspirasi, khususnya bagi media yang dikunjungi, agar lebih mencintai batik sebagai warisan budaya bangsa. Bryer menekankan bahwa tim Accor siap menyambut tamu yang ingin merasakan pengalaman unik bernuansakan batik saat menginap di hotel-hotel Accor di wilayah Greater Jakarta, bahkan di seluruh Indonesia melalui program ‘KarnavALL Batik Nusantara’.

Keempat puluh hotel yang terlibat dalam kunjungan ini mencakup berbagai merek, antara lain Swissôtel Jakarta Pantai Indah Kapuk, Pullman Ciawi Vimala Hills, Pullman Jakarta Central Park, Grand Mercure Jakarta Kemayoran, Grand Mercure Jakarta Harmoni, Novotel Bogor Raya, Novotel Jakarta Mangga Dua Square, Novotel Jakarta Gajah Mada, Novotel Jakarta Cikini, Novotel Tangerang, Mercure Jakarta Convention Center Ancol, Mercure Jakarta Cikini, Mercure Jakarta Gatot Subroto, Mercure Jakarta Kota, Mercure Jakarta Pantai Indah Kapuk, Mercure Jakarta Batavia, Mercure Serpong Alam Sutera, Mercure Jakarta Simatupang, Mercure Jakarta Sabang, dan Mercure Tangerang BSD City.

Selain itu juga ada tim dari All Seasons Jakarta Thamrin, Ibis Styles Bogor Pajajaran, Ibis Styles Jakarta Mangga Dua, Ibis Styles Jakarta Sunter, Styles Jakarta Airport, ibis Styles Jakarta Gajah Mada, ibis Styles Jakarta Simatupang, ibis Styles Jakarta Tanah Abang, Ibis Styles Bogor Raya, ibis Gading Serpong, Ibis Jakarta Senen, ibis Jakarta Harmoni, ibis Jakarta Arcadia, ibis Styles Bekasi Jatibening, ibis Budget Jakarta Airport, ibis Budget Jakarta Menteng, ibis Budget Jakarta Cikini, dan ibis Styles Serpong BSD City, ibis Budget Jakarta Daan Mogot, dan ibis Jakarta Raden Saleh. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Laris Menjelang Lebaran, Apa itu Sarimbit?

31 hari lalu

Koleksi sarimbit dari Vanilla Hijab/Foto: Instagram/Vanilla Hijab
Laris Menjelang Lebaran, Apa itu Sarimbit?

Pakaian sarimbit diminati menjelang lebaran. Berikut ini pengertian dan asal-usul sarimbit.


Rumah Batik Komar Patenkan Batik Pendulum ke DJKI

59 hari lalu

Ciri khas batik canting dan cap yang menari di atas kain, mencipta motif-motif penuh makna di Rumah Batik Komar, Bandung pada Senin 24 Februari 2025. Dok. Kemenkumham
Rumah Batik Komar Patenkan Batik Pendulum ke DJKI

Mematenkan karya adalah langkah penting dalam melindungi karya anak bangsa agar tetap menjadi kebanggaan dan aset nasional.


Pesan Gibran untuk Warga di Kampung Batik Kauman Solo

23 Februari 2025

Wakil Presiden RI, Gibran Rakabuming Raka (dua dari kiri) berbincang dengan sejumlah pengrajin dan pelaku usaha batik di Kampung Batik Kauman Solo, Jawa Tengah, Minggu, 23 Februari 2025. (Dokumentasi dari Biro Pers, Media, dan Informasi Sekretariat Wakil Presiden)
Pesan Gibran untuk Warga di Kampung Batik Kauman Solo

Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka meninjau proyek revitalisasi Kampung Batik Kauman, Kecamatan Pasar Kliwon, Ahad, 23 Februari 2025.


Sejarah Trusmi, Kampung Batik di Cirebon yang Kerap Dikunjungi Wisatawan

6 Januari 2025

Gerbang Kawasan Batik Trusmi, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. TEMPO/Ivansyah
Sejarah Trusmi, Kampung Batik di Cirebon yang Kerap Dikunjungi Wisatawan

Batik diajarkan secara turun temurun oleh leluhur penduduk Desa Trusmi, yaitu Ki Buyut Trusmi.


Momen Sutradara Nia Dinata Nikmati Pameran Batik di Stasiun Tugu Yogyakarta

31 Desember 2024

Nia Dinata, sutradara Indonesia menikmati pameran batik di Stasiun Tugu Yogyakarta, Senin, 30 Desember 2024. (Dok KAI)
Momen Sutradara Nia Dinata Nikmati Pameran Batik di Stasiun Tugu Yogyakarta

Nia Dinata menikmati pameran batik yang digelar di Stasiun Tugu Yogyakarta. Pelanggan kereta api bisa ikut membatik dengan canting.


Libur Akhir Tahun, Ada Pameran Batik di Stasiun Yogyakarta Hingga 31 Desember 2024

22 Desember 2024

Roadshow Batik bersama KAI di Stasiun Yogyakarta. (Dok. KAI)
Libur Akhir Tahun, Ada Pameran Batik di Stasiun Yogyakarta Hingga 31 Desember 2024

Daop 6 Yogyakarta menggelar Roadshow Batik bersama KAI untuk memeriahkan libur Natal dan Tahun Baru atau Nataru di Stasiun Yogyakarta


Huawei Luncurkan Fitur Melukis Batik Lewat GoPaint, Cara Kenalkan Budaya ke Jagat Digital

21 Desember 2024

Ilustrasi logo Huawei. REUTERS/Benoit Tessier
Huawei Luncurkan Fitur Melukis Batik Lewat GoPaint, Cara Kenalkan Budaya ke Jagat Digital

Fitur itu menyediakan kuas dan kanvas digital, bahkan preset pola batik melalui Gopaint yang terpasanng pada tablet Huawei generasi terbaru.


Mengenai 16 Pakaian Adat Jawa dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Yogyakarta

20 Desember 2024

Mantan penyanyi Mahadewi ini juga mengunggah foto dua anaknya duduk mengapitnya di kursi pengantin. Mereka pun berdandan dengan pakaian adat Jawa. Terlihat cantik dan menggemaskan. Foto/Instagram/tatajaneetaofficial
Mengenai 16 Pakaian Adat Jawa dari Jawa Tengah, Jawa Timur, dan Yogyakarta

Pakaian adat Jawa adalah salah satu identitas budaya yang sarat dengan nilai warisan tradisi. Ini 16 pakaian adat dari Jawa Tengah hingga Yogyakarta.


Reog Ponorogo Resmi Tercatat sebagai Warisan Budaya UNESCO

4 Desember 2024

Sejumlah penari reog Ponorogo dari Universitas Brawijaya tampil dalam penutupan ASEAN University Games (AUG) 2024 di Graha Cakrawala, Universitas Negeri (UM) Malang, Jawa Timur, Sabtu 6 Juli 2024. AUG 2024 yang diikuti 11 negara Asia Tenggara dengan mempertandingkan 21 cabang olahraga tersebut resmi ditutup dan Indonesia menjadi juara umum dengan meraih medali 296. ANTARA FOTO/Irfan Sumanjaya
Reog Ponorogo Resmi Tercatat sebagai Warisan Budaya UNESCO

Reog Ponorogo resmi masuk ke dalam daftar warisan budaya UNESCO.


Jurus Perajin Batik Yogyakarta Tetap Produktif Saat Musim Hujan

22 November 2024

Pengelola Rumah Batik Jinggar, Vitalia Pamoengkas  menunjukkan sejumlah batik produksinya, Jumat 22 November 2024. Tempo/Pribadi Wicaksono
Jurus Perajin Batik Yogyakarta Tetap Produktif Saat Musim Hujan

Perajin batik di Yogyakarta memanfaatkan teknologi agar tak tergantung musim demi menjaga produktivitasnya.