Kebahagiaan Mudik Lebaran di Harris Sentul

Reporter

Editor

Yefri

Rabu, 12 April 2023 22:00 WIB

Salah satu kamar di Harris Hotel Sentul

Info Event - Lebaran sebentar lagi, banyak masyarakat yang merantau keluar kota melakukan mudik atau pulang ke kampung halaman untuk merayakan Idulfitri bersama keluarga tercinta.

Menyambut momen kebahagiaan dalam suasana Idulfitri 2023/1444 H, HARRIS Hotel Sentul City - Bogor menawarkan paket menginap Blissful Lebaran yang dimulai dari harga IDR 1.725.000 net/kamar/malam. Paket tersebut sudah termasuk sarapan, makan malam, dan ATV Ride untuk 2 (dua) orang dan berlaku dari tanggal 20 hingga 24 April 2023.

Memiliki fasilitas yang cocok untuk keluarga seperti dino kids club, rabbit house, panahan, pemancingan, outdoor playground untuk anak-anak dan berbagai jenis fasilitas Olahraga, HARRIS Hotel Sentul City - Bogor juga sedang menyiapkan fasilitas yang baru untuk keluarga yaitu flying fox.

Trisna Ilhamsyah, Marketing and Brand Manager HARRIS Hotel Sentul City - Bogor mengungkapkan mereka dengan sengaja menyiapkan fasilitas flying fox untuk menyambut para tamu yang akan merayakan kebahagiaan Idulfitri di hotel yang terletak tak jauh dari pintu tol Sentul Selatan itu.

Selain itu, HARRIS Hotel Sentul City - Bogor juga akan menyediakan kue-kue dan makanan khas yang biasa disajikan saat Lebaran di kampung halaman, seperti semprong, puteri salju, kastengel, kue sagu, kue lidah kucing, kembang goyang, kue nastar dan lain-lain. “Sehingga tamu yang menginap bisa merasakan momen Mudik Lebaran saat berada di HARRIS Hotel Sentul City - Bogor.” Ucap Iwan Supriyatna selaku General Manager.

Advertising
Advertising

Untuk pemesanan, informasi dan promo menarik lainnya Anda bisa dapatkan melalui situs resmi HARRIS Hotel Sentul City – Bogor yaitu www.discoverASR.com atau dengan telepon ke 021 – 2868 9999. Untuk memudahkan Anda agar bisa berkomunikasi dengan HARRIS Hotel Sentul City - Bogor, Anda juga bisa menghubungi melalui WhatsApp di nomor 0812 8116 1008 atau dengan cara follow akun instagram dan Facebook @harrissentulcity. (*)

Berita terkait

Mengenal Tradisi Potong Kebo Andil di Lebaran Depok

17 Mei 2025

Mengenal Tradisi Potong Kebo Andil di Lebaran Depok

Potong kebo andil merupakan tradisi warga Betawi yang dilakukan menjelang Hari Raya Idul Fitri. Tradisi itu menjadi bagian Lebaran Depok 2025.

Baca Selengkapnya

Penerimaan Pajak Tembakau Capai Rp 55,7 Triliun pada Kuartal I 2025

8 Mei 2025

Penerimaan Pajak Tembakau Capai Rp 55,7 Triliun pada Kuartal I 2025

Direktorat Jenderal Bea dan Cukai mencatat penerimaan cukai hasil tembakau pada kuartal I 2025 sebesar Rp 55,7 triliun. Tumbuh 5,6 persen.

Baca Selengkapnya

Konsumsi Rumah Tangga Melambat di Kuartal I 2025, meski Ada Momen Lebaran

5 Mei 2025

Konsumsi Rumah Tangga Melambat di Kuartal I 2025, meski Ada Momen Lebaran

Pertumbuhan konsumsi rumah tangga melambat pada kuartal I 2025, meskipun ada momen Idul Fitri.

Baca Selengkapnya

Menhub: DPR Turut Sukseskan Angkutan Lebaran 2025

24 April 2025

Menhub: DPR Turut Sukseskan Angkutan Lebaran 2025

Menteri Perhubungan RI, Dudy Purwagandhi menyebut DPR RI khususnya Komisi V mengambil peran penting dalam menyukseskan angkutan Lebaran 2025.

Baca Selengkapnya

Laporkan Kinerja Angkutan Lebaran 2025, Kemenhub Dipuji DPR

24 April 2025

Laporkan Kinerja Angkutan Lebaran 2025, Kemenhub Dipuji DPR

Komisi V DPR RI memberi apresiasi dan penghargaan setinggi-tingginya kepada seluruh pihak yang terlibat dalam pelaksanaan angkutan Lebaran 2025.

Baca Selengkapnya

Menhub Lapor ke DPR, Pemudik Lebaran 2025 Capai 154 Juta Orang

23 April 2025

Menhub Lapor ke DPR, Pemudik Lebaran 2025 Capai 154 Juta Orang

Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi melaporkan jumlah pemudik Lebaran 2025 sebanyak 154,62 juta orang.

Baca Selengkapnya

Pramono Klaim Pemprov Jakarta Berhasil Hadang Banjir Rob saat Lebaran

20 April 2025

Pramono Klaim Pemprov Jakarta Berhasil Hadang Banjir Rob saat Lebaran

Pramono berujar Jakarta sempat diprediksi akan mengalami banjir rob saat periode Lebaran 2025.

Baca Selengkapnya

Mengenal Tradisi Ngejotin Jaga Silaturahmi Antar Kampung

20 April 2025

Mengenal Tradisi Ngejotin Jaga Silaturahmi Antar Kampung

Festival Lebaran Cipayung tahun 2025, mengangkat tema tradisi ngejotin, apa maknanya dan bagaimana prosesinya?

Baca Selengkapnya

Ketepatan Waktu 99,9 Persen, KAI Bandara Tak Menunggu Pelanggan yang Terlambat

17 April 2025

Ketepatan Waktu 99,9 Persen, KAI Bandara Tak Menunggu Pelanggan yang Terlambat

KAI Bandara area Medan mencatat ketepatan waktu keberangkatan atau On Time Performance (OTP) mencapai 99,9 persen selama libur Lebaran.

Baca Selengkapnya

Bahlil: Pertemuan dengan Jokowi Hanya Silaturahmi Lebaran

17 April 2025

Bahlil: Pertemuan dengan Jokowi Hanya Silaturahmi Lebaran

Bahlil menyambangi Jokowi di rumahnya di Kota Solo, Jawa Tengah, pada Selasa malam, 8 April 2025.

Baca Selengkapnya