Komika Netflix dr. Jason Leong Akan Tampil di Jakarta

Reporter

Editor

Yefri

Kamis, 22 September 2022 07:00 WIB

Komika Malaysia dr. Jason Leong

Info Event - Setelah sukses menggelar event NIGEL NG di Jakarta dan Bali pada tanggal 3 Agugstus dan 4 Agustus lalu, kini Kunci Comedy akan kembali menggelar event bertajuk "JASON LEONG: HEATY, yang akan dilaksanakan di Jakarta, 24 September 2022 di Soehanna Hall, Energy Building.

Acara yang seluruhnya menggunakan Bahasa Inggris ini akan diisi oleh komika pembuka, Ben Dhanio da Sukraj dari Batavia Jokers (kumpulan komika yang menggunakan bahasa Inggris) dipandu oleh Mo Sidik.

dr. Jason Leong adalah seorang dokter yang lalu beralih profesi menjadi komika. Dia memiliki special show pada Netflix bertajuk “Hashtag Blessed” yang dirilis secara global pada tahun 2020. Tiket untuk event ini dijual seharga Rp300.000, untuk pembelian tiket bisa kunjungi situs resmi www.jasonleong.my dan untuk info lebih lengkap bisa kunjungi IG @kuncicomedy.

Tumbuh besar di sekolah khusus pria di Bukit Bintang Boys School Malaysia , Jason Leong sudah dikenal sebagai badut kelas. Namun, karier awalnya justru bermula sebagai dokter sebelum akhirnya memutuskan untuk berhenti setelah menjalaninya selama lima tahun pada tahun 2010. Atas dorongan istrinya, dia mengejar karier sebagai komika sepenuhnya. Setelah menjalani beberapa open mic, dr. Jason Leong mulai mendapatkan atensi internasional pada tahun 2014 saat dia menjadi orang Malaysia pertama yang memenangkan Festival Komedi Internasional Hong Kong Tahunan ke-7. Berkat prestasinya tersebut, dia juga menjadi orang Malaysia pertama yang tampil penuh secara profesional pada Laugh Factory di Hollywood dan New York.

Mo Sidik selaku CEO Kunci Comedy memberikan alasannya mengundang dr. Jason Leong untuk tampil pertama kali di Indonesia, ”Karena Jason adalah komika terbaik di region. Saya dan Reggy Hasibuan adalah saksi betapa berkembangnya Jason dari yang biasa aja menjadi komika luar biasa, dan berhasil menembus dunia. Mungkin Jason adalah salah satu komika yang bekerja paling keras di Asia Tenggara,” kata Mo Sidik. (*)

Advertising
Advertising

Berita terkait

25 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix Tayang Mulai Mei 2024

15 jam lalu

25 Rekomendasi Film dan Serial Terbaru Netflix Tayang Mulai Mei 2024

25 daftar film dan serial terbaru Netflix yang tayang sepanjang Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Bloodhounds Direncanakan akan Berlanjut Musim Kedua

1 hari lalu

Bloodhounds Direncanakan akan Berlanjut Musim Kedua

Bloodhounds bercerita tentang Kim Gun Woo (Woo Do Hwan), petinju berbakat yang terjebak dalam utang rentenir yang berbahaya

Baca Selengkapnya

Siksa Neraka Ditayangkan di Netflix, Para Pemeran dan Sinopsisnya

2 hari lalu

Siksa Neraka Ditayangkan di Netflix, Para Pemeran dan Sinopsisnya

Sejak 25 April 2024, Netflix mulai menanyangkan film Siksa Neraka

Baca Selengkapnya

Ditayangkan di Netflix, Sinopsis Film Monster Bergenre Thriller

5 hari lalu

Ditayangkan di Netflix, Sinopsis Film Monster Bergenre Thriller

Film Indonesia bergenre thriller Monster arahan sutradara Rako Prijanto dengan penulis naskah Alim Sudio akan tayang di Netflix pada 16 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Istri Bintang Emon Disebut Positif Narkoba Setelah Konsumsi Obat Flu, Kok Bisa?

6 hari lalu

Istri Bintang Emon Disebut Positif Narkoba Setelah Konsumsi Obat Flu, Kok Bisa?

Bagaimana mungkin konsumsi obat flu bisa berdampak pada positif narkoba seperti yang dialami istri komika Bintang Emon?

Baca Selengkapnya

Sinopsis Serial Baby Reindeer, Kisah Nyata Sang Pemeran Utama Diteror Stalker

6 hari lalu

Sinopsis Serial Baby Reindeer, Kisah Nyata Sang Pemeran Utama Diteror Stalker

Baby Reindeer adalah kisah nyata yang pernah dialami Richard Gadd, penulis sekaligus pemeran utama dalam serial tersebut.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Drama Korea "Queen of Tears" Episode 13

10 hari lalu

4 Fakta Drama Korea "Queen of Tears" Episode 13

Drama "Queen of Tears" kian menarik perhatian publik pencinta drama Korea Selatan setelah episode 13 tayang pada 20 April 2024 malam kemarin, rating kembali tembus hingga 20 persen.

Baca Selengkapnya

5 Fakta Film City Hunter yang Tayang 25 April, Pernah Dibintangi Jackie Chan 31 Tahun Lalu

13 hari lalu

5 Fakta Film City Hunter yang Tayang 25 April, Pernah Dibintangi Jackie Chan 31 Tahun Lalu

Manga City Hunter beberapa kali diadaptasi. Pada 1993, manga itu diadaptasi ke layar lebar dengan dibintangi Jackie Chan.

Baca Selengkapnya

Daftar Pemain Goodbye Earth yang Diadaptasi dari Novel Jepang

16 hari lalu

Daftar Pemain Goodbye Earth yang Diadaptasi dari Novel Jepang

Daftar pemain Goodbye Earth yang diadaptasi dari novel Jepang, ada Ahn Eunjin hingga Kim Yoon Hye

Baca Selengkapnya

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

16 hari lalu

Syuting Serial Netflix, Pangeran Harry dan Meghan Markle Fokus Olahraga Polo

Pangeran Harry sedang bekerja keras untuk serial Netflix baru yang berfokus pada olahraga polo

Baca Selengkapnya