Tempo Humas Briefing 2019, Mempromosikan Potensi Daerah, Mengolah Kekuatan Dan Menemukan Solusi Untuk Meredam Isu-Isu Negatif.

Reporter

Editor

Yefri

Jumat, 22 Maret 2019 17:07 WIB

Daru Priyambodo, wartawan senior Tempo menjadi mentor bagi tenaga kehumasan dan kominfo di jajaran pemerintahan baik provinsi maupun kabupaten/kota dalam Tempo Humas Briefing 2019

Tempo melaksanakan pelatihan bagi tenaga kehumasan dan kominfo di jajaran pemerintahan baik provinsi maupun kabupaten/kota Indonesia yang berlangsung pada tanggal 21 dan 22 Maret 2019 di Hotel Sheraton, Yogyakarta, dengan tajuk Tempo Humas Briefing 2019.

Bagi seorang praktisi humas, kemampuan menulis mutlak dibutuhkan karena salah satu aktivitasnya menyampaikan berita ke media massa ataupun media sosial yang sebagian besar merupakan informasi tertulis. Dengan kemampuan menulis yang baik, seorang PR dapat dengan mudah mempengaruhi target audiens sehingga pesan yang disampaikan akan tepat dan berdampak.

Mempromosikan potensi daerah, mengolah kekuatan dan menemukan solusi untuk meredam isu-isu negatif, untuk kemudian dipublikasikan secara luas dan tepat, menjadi tugas penting tim kehumasan di era digital ini. Tuntutan menyampaikan sebuah berita atau keterangan pers yang baik dan kemampuan berkomunikasi kepada publik di pemerintahan daerah menjadi makin strategis. Menciptakan persepsi positif dan kepercayaan bagi daerah adalah tugas bersama mulai dari Gubernur, Bupati, Wali Kota, hingga ujung tombak yakni tim kehumasan yang bisa diandalkan.

Acara tahunan ini diikuti 90 orang peserta yang terdiri dari humas dan kominfo pemerintah daerah seluruh indonesia, dibagi dalam dua sesi namun dengan materi yang sama.

Direktur Tempo Co, Tomi Aryanto, yang membuka kegiatan ini mengatakan bahwa pelatihan ini bertujuan memberikan informasi yang dalam serta faktual dari para pemangku kepentingan.

Advertising
Advertising

Peserta mendapatkan materi inti yang dibutuhkan oleh kalangan humas dan kominfo antara lain; Pemahaman Media di Era Digital, Kompetensi Penulisan, Ciptakan Konten yang Keren dan Efektif, dan Membangun Komunikasi yang Efektif melalui Media Sosial.

Materi tersebut disampaikan langsung oleh tiga orang wartawan senior Tempo yaitu Daru Priyambodo, Tomi Aryanto dan Alvan Noviar.

Berita terkait

Perlu Regulasi untuk Mengatasi Dampak Buruk AI, Begini Kata Sekjen Kominfo

1 hari lalu

Perlu Regulasi untuk Mengatasi Dampak Buruk AI, Begini Kata Sekjen Kominfo

Walau AI meningkatkan produktivitas dan efisiensi, tapi tak jarang juga mampu memproduksi hoaks, disinformasi dan bahkan deepfake.

Baca Selengkapnya

Wamen Nezar Patria Ajak Permias Seattle Ambil Bagian Manfaatkan Ekonomi Digital Indonesia

1 hari lalu

Wamen Nezar Patria Ajak Permias Seattle Ambil Bagian Manfaatkan Ekonomi Digital Indonesia

Pemerintah berupaya mengoptimalkan potensi ekonomi digital Indonesia dengan mempercepat transformasi digital dan mengembangkan talenta digital nasional

Baca Selengkapnya

Tempo Menggelar Pelatihan Jurnalisme Konstruktif

3 hari lalu

Tempo Menggelar Pelatihan Jurnalisme Konstruktif

Tempo menggelar pelatihan jurnalisme konstruktif atau constructive journalism selama tiga hari sejak Ahad, 28 April 2024.

Baca Selengkapnya

Judi Online: Seperti Menghadapi Hantu hingga Menarget hanya Operator Level Bawah

4 hari lalu

Judi Online: Seperti Menghadapi Hantu hingga Menarget hanya Operator Level Bawah

Pengamat kepolisian dari ISESS Bambang Rukminto mengatakan problem pemberantasan judi online tak menyentuh akar masalah

Baca Selengkapnya

Kominfo Gandeng Tony Blair Institute Antisipasi Kejahatan Artificial Intelligence

11 hari lalu

Kominfo Gandeng Tony Blair Institute Antisipasi Kejahatan Artificial Intelligence

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) dan Tony Blair Institute for Global Change bekerja sama antisipasi kejahatan Artificial Intelligence.

Baca Selengkapnya

Bentuk Laboratorium Bersama dengan Kominfo, Ant Group Jajakan Alipay Plus ke Indonesia

12 hari lalu

Bentuk Laboratorium Bersama dengan Kominfo, Ant Group Jajakan Alipay Plus ke Indonesia

Kominfo membahas kerjasama dengan Ant Group untuk pembentukan Joint Lab. Alibaba menawarkan Alipay Plus buat UMKM Indonesia.

Baca Selengkapnya

Kominfo Pastikan Tak Akan Beri Keistimewaan bagi Starlink

12 hari lalu

Kominfo Pastikan Tak Akan Beri Keistimewaan bagi Starlink

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi mengatakan kehadiran starlink menjadi tantangan bagi semua operator seluler di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Strategi Jokowi Berantas Judi Online Lewat Satgas Terpadu

13 hari lalu

Strategi Jokowi Berantas Judi Online Lewat Satgas Terpadu

Pemerintah ingin ada langkah yang lebih komprehensif dalam membereskan masalah judi online.

Baca Selengkapnya

CEO Microsoft Kunjungi Indonesia 30 April, Kominfo Sebut Nilai Investasi Hingga Rp 14 Triliun

13 hari lalu

CEO Microsoft Kunjungi Indonesia 30 April, Kominfo Sebut Nilai Investasi Hingga Rp 14 Triliun

Kementerian Komunikasi dan Informasi mengatakan CEO Microsoft bakal datang ke Indonesia pada 30 April 2024 membahas investasi senilai Rp 14 Triliun.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Bakal Bentuk Satgas Judi Online, Libatkan Kementerian dan Lembaga

13 hari lalu

Presiden Jokowi Bakal Bentuk Satgas Judi Online, Libatkan Kementerian dan Lembaga

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi menjelaskan satuan tugas kali ini akan bersifat menyeluruh untuk mengatasi permasalahan judi online.

Baca Selengkapnya