KR12TMASVERSARY: Perayaan Ulang Tahun Ke-12 Kuningan City Mall dengan Promo Menarik

Reporter

Editor

Yefri

image-gnews
Kuningan City Mall
Kuningan City Mall
Iklan

Info Event - Kuningan City Mall, sebagai mal dengan konsep sports dan F&B terkemuka, menyambut akhir tahun sekaligus perayaan ulang tahunnya yang ke-12 dengan rangkaian acara bertajuk KR12TMASVERSARY. Acara yang dimulai sejak 11 November 2024 ini akan berlangsung hingga 5 Januari 2025, menghadirkan berbagai promo belanja menarik yang dirancang untuk memanjakan pengunjung.

Christopher Hardja, Center Director Kuningan City Mall, menjelaskan, “Pada usia ke-12 ini, Kuningan City Mall ingin meningkatkan pengalaman para pengunjung dengan berbagai promo belanja. Kami berharap program ini memperkuat posisi Kuningan City Mall sebagai destinasi Downtown Outlet Mall utama dengan penawaran yang menguntungkan.”

Berikut adalah beberapa promo menarik yang bisa dinikmati pengunjung:

  • WORLD TREATS DAY
    Periode: 25-29 November 2024
    Dengan belanja minimal Rp100 ribu di tenant F&B, pengunjung akan mendapatkan voucher belanja senilai Rp50 ribu.

  • SPECIAL SURPR12ES
    Periode: 11-13 Desember 2024
    Pengunjung yang belanja senilai Rp100 ribu berhak atas voucher Kuningan City Mall senilai Rp100 ribu.

  • Iklan
    Scroll Untuk Melanjutkan

    KR12TMAS TREATS
    Periode: 23-27 Desember 2024
    Belanja minimal Rp100 ribu di seluruh tenant akan memberikan kesempatan untuk mendapatkan voucher belanja Kuningan City senilai Rp50 ribu.

Tidak hanya itu, loyal customer juga bisa menikmati program spesial Super Game Show 12.12. Program ini memberikan kesempatan kepada top spender yang telah berbelanja senilai Rp12 juta untuk mendapatkan pengalaman belanja gratis sebesar jumlah tersebut.

Melalui berbagai promo ini, Kuningan City Mall memastikan pengalaman berbelanja yang tak terlupakan bagi para pengunjungnya selama musim liburan dan akhir tahun. Jangan lewatkan kesempatan ini untuk menikmati suasana perayaan KR12TMASVERSARY! (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Lepas Penat Bareng Break Time di Kuningan City

1 hari lalu

Kuningan City Mall mengajak para pengunjung untuk melepas penat di rangkaian kegiatan
Lepas Penat Bareng Break Time di Kuningan City

Kuningan City Mall tidak hanya menawarkan pengalaman belanja, tetapi juga ruang untuk berkreasi, berolahraga, dan merawat diri.


Laporan CORE: Ada Anomali pada Daya Beli Menjelang Hari Raya Idul Fitri 2025

20 hari lalu

Aktivitas belanja di salah satu supermarket di Jakarta, 7 Maret 2025. Pemerintah mendorong peningkatan daya beli masyarakat dan konsumsi domestik tetap kuat di bulan Ramadan melalui berbagai kebijakan strategis di antaranya percepatan penyaluran bantuan sosial dan penyaluran tunjangan hari raya bagi ASN dan pekerja swasta. Tempo/Martin Yogi Pardamean
Laporan CORE: Ada Anomali pada Daya Beli Menjelang Hari Raya Idul Fitri 2025

Menurut CORE, tren belanja untuk kebutuhan Ramadan dan Hari Raya Idul Fitri pada tahun ini tidak tampak,


Kuningan City Mall Tebar Kebaikan Ramadan untuk Pengunjung dan Masyarakat Sekitar

30 hari lalu

Santunan untuk 1.000 Anak Yatim, 25 Maret 2025 di Ballroom Kuningan City Mall.
Kuningan City Mall Tebar Kebaikan Ramadan untuk Pengunjung dan Masyarakat Sekitar

Selama periode 1 Maret hingga 11 April 2025, Kuningan City Mall berbagi kebaikan lewat program Corporate Social Responsibility (CSR).


Ketua APPBI Ungkap Pola Belanja Warga Kelas Menengah Bergeser karena Daya Beli Menurun

34 hari lalu

Pengunjung beraktivitas di pusat perbelanjaan Lippo Mall Kemang, Jakarta, Sabtu, 31 Oktober 2020. Ketua Umum Asosiasi Pengelola Pusat Belanja Indonesia (APPBI) Alphonzus Widjaja menyebutkan cuti bersama dan libur panjang berkontribusi meningkatkan kunjungan ke pusat perbelanjaan pada Oktober 2020. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Ketua APPBI Ungkap Pola Belanja Warga Kelas Menengah Bergeser karena Daya Beli Menurun

Salah satu indikator pelemahan daya beli masyarakat adalah perubahan pola belanja masyarakat. Warga cenderung belanja barang eceran murah dengan ukuran kecil


QRIS Tap Resmi Diluncurkan, Bayar Belanja dan Transportasi Tak Lagi Scan QR Code

34 hari lalu

(dari kiri) Asosiasi Sistem Pembayaran Indonesia (ASPI)  Santoso Liem, Kepala Departemen Kebijakan Sistem Pembayaran Bank Indonesia (BI) Dicky Kartikoyono, dan Direktur Eksekutif Departemen Komunikasi BI Ramdan Denny Prakoso dalam konferensi pers peluncuran QRIS Tap di Gedung Bank Indonesia, Jakarta,  14 Maret 2025. Tempo/Dede Leni Mardianti.
QRIS Tap Resmi Diluncurkan, Bayar Belanja dan Transportasi Tak Lagi Scan QR Code

Bank Indonesia resmi meluncurkan inovasi QRIS Tap pada Jumat, 14 Maret 2025.


Realisasi Belanja Negara Capai Rp 221,5 triliun Setelah Efisiensi, Pengeluaran untuk Pegawai dan Bansos Naik

35 hari lalu

Petugas mendata warga penerima sekarung beras saat pembagian bansos beras di kantor Desa Sukamanah, Kecamatan Pangalengan, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, 11 Mei 2024. Kementerian Sosial mendistribusikan bantuan sosial beras sebagai jaring pengaman sosial untuk keluarga penerima manfaat yang sudah terdata dan terverifikasi. TEMPO/Prima mulia
Realisasi Belanja Negara Capai Rp 221,5 triliun Setelah Efisiensi, Pengeluaran untuk Pegawai dan Bansos Naik

Kementerian Keuangan melaporkan realisasi belanja APBN awal tahun 2025 lebih rendah dibanding tahun lalu. Namun belanja pegawai dan bansos naik


5 Tips Memilih Toko Online Terpercaya

43 hari lalu

Warga berbelanja secara daring di salah satu situs lokapasar di Jakarta,2 Desember 2024. ANTARA FOTO/Aprillio Akbar
5 Tips Memilih Toko Online Terpercaya

Dengan banyaknya toko online yang ada, penting untuk berhati-hati agar tak terjebak dalam penipuan atau mendapatkan barang yang tak sesuai.


Friday Mubarak Beri Diskon 50 Persen di Supermarket, Bapanas: Tak Ganggu Pasar Tradisional

47 hari lalu

ilustrasi supermarket (pixabay.com)
Friday Mubarak Beri Diskon 50 Persen di Supermarket, Bapanas: Tak Ganggu Pasar Tradisional

Berlangsung setiap Jumat hingga 30 Maret 2025, program diskon ini ditargetkan akan membukukan penjualan hingga Rp 75 triliun.


Dilarang Menawar dan Kasih Tip, Inilah 7 Etiket Belanja di Jepang

52 hari lalu

Pusat perbelanjaan di Ginza, Tokyo (Pixabay)
Dilarang Menawar dan Kasih Tip, Inilah 7 Etiket Belanja di Jepang

Banyak pelancong yang sudah tahu beberapa kebiasaan di Jepang, seperti tidak memberi tip, tapi banyak etiket lain yang perlu dipahami.


Survei Populix: Menjelang Ramadan, Masyarakat Lebih Selektif Berbelanja

56 hari lalu

Konsumen berbelanja kue kering khas lebaran. TEMPO/Tony Hartawan
Survei Populix: Menjelang Ramadan, Masyarakat Lebih Selektif Berbelanja

Populix menunjukkan bahwa masyarakat menjadi lebih selektif dalam berbelanja menjelang Ramadan tahun ini.