KM Talks 9.0, Pelatihan UMKM Ala Komunitas Kejar Mimpi Tangerang Selatan

Editor

Yefri

image-gnews
Pelatihan UMKM KM Talks 9.0
Pelatihan UMKM KM Talks 9.0
Iklan

Info Event - Komunitas Kejar Mimpi Tangerang Selatan (KMTS) sukses menyenggarakan program KM Talks 9.0 berupa Pelatihan UMKM secara daring, via Zoom Meeting, pada pada Sabtu (25/9/2022). Pelatihan yang  berkolaborasi dengan Shopee Indonesia ini mengambil  tema “Boost UMKM Expertise: Generasi Muda Siap Berdayakan UMKM Indonesia”.

KM Talks 9.0 diagendakan untuk mencapai SDG’s (Sustainable Development Goals) yang ke-8, yakni untuk meningkatkan pertumbuhan ekonomi. KMTS berikan kesempatan kepada seluruh masyarakat Indonesia untuk meningkatkan pengetahuan dan memperluas jangkauan UMKM dengan memanfaatkan kemajuan digitalisasi, e-commerce.

Leader Project KM Talks 9.0, Rachel mengatakan “KM Talks 9.0 ini memang sengaja dibuka untuk seluruh pelaku usaha di Indonesia, menjadi awal bagi para pelaku usaha guna terus meningkatkan kreativitas dan inovasi mereka dalam melihat peluang baru bagi usaha yang mereka rintis.”

Tidak hanya memberikan konten materi, KMTS bersama Shopee Indonesia dan para sponsor, yakni Tempo.co dan ID CloudHost juga memberikan beberapa fasilitas kepada  para audiens dengan memberikan beberapa benefit.  Fasilitas yang diberikan antara lain modal usaha sebesar satu juta, bimbel dengan expert SME Development Specialist, gratis langganan Tempo App, voucher hosting diskon 50%, promo wordpress + my.id hingga grand prize saldo cloud vps sebesar satu juta, 750 ribu, dan 500 ribu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tingginya antusiasme audiens dari sebelum hingga sesudah KM Talks 9.0 juga turut dirasakan oleh Speaker dari Shopee Indonesia selaku SME Development Specialist, Bramantyo, “Peserta yang hadir sangat kooperatif. Mereka yang menghadiri zoom dan masuk dalam group WhatsApp Pelatihan UMKM sangat semangat, seperti aktif bertanya dan menanggapi bahkan sampai pelatihan di zoom selesai.”

Dwitifa selaku PIC (Person in Charge) Event KM Talks 9.0 berharap bahwa dengan adanya event ini dapat mencerminkan komunitas Kejar Mimpi Tangerang Selatan sebagai komunitas katalisator bangsa yang dapat mengimplementasikan nilai-nilai yang bermanfaat bagi masyarakat. (*)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ratusan UMKM hingga Artis Ibu Kota akan Meriahkan Lebaran Depok

1 hari lalu

Simbolis pembukaan ngubek empang untuk warga berebut mencari ikan diempang dalam acara ngubek empang dalam rangka lebaran Depok di Cilodong, Kota Depok, Kamis 16 Mei 2024. Ngubek empang merupakan tradisi orang tua zaman dulu di Depok sebelum merayakan lebaran. ngubek empang dilakukan dengan berebut ikan dengan tangan kosong warga betawi Depok sebelum lebaran ini kembali diadakan untuk mengenalkan budaya Betawi Depok. Tempo/Amston Probel
Ratusan UMKM hingga Artis Ibu Kota akan Meriahkan Lebaran Depok

Lebaran Depok 2025 akan digelar di Alun-alun GDC Kota Depok pada 11-17 Mei 2025.


Maxim Dukung Status Pengemudi Ojol Menjadi UMKM, Bukan Pekerja Tetap

1 hari lalu

Ilustrasi ojek online Maxim. Sumber: taximaxim.com
Maxim Dukung Status Pengemudi Ojol Menjadi UMKM, Bukan Pekerja Tetap

Menurut pemerintah, status UMKM membuat pengemudi ojol mempunyai payung hukum atas pekerjaan mereka.


Implementasi Hapus Tagih Piutang Macet UMKM Terkendala Restrukturisasi

2 hari lalu

Menteri Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman (kanan) dalam open house Idul Fitri dikediamannya di Bintaro, Tangerang Selatan, 2 April 2025. Tempo/Martin Yogi Pardamean
Implementasi Hapus Tagih Piutang Macet UMKM Terkendala Restrukturisasi

Akibatnya, kata Menteri Maman Abdurrahman, jumlah penerima manfaat program penghapusan piutang macet UMKM ini terancam tak maksimal.


Laba Bank Sumut Tumbuh 9,71 Persen Jadi Rp 181 Miliar di Triwulan I 2025

4 hari lalu

Public Expose Kinerja Keuangan Triwulan I 2025 di kantor pusat Bank Sumut, 30 April 2025. Tempo/ Mei Leandha
Laba Bank Sumut Tumbuh 9,71 Persen Jadi Rp 181 Miliar di Triwulan I 2025

Bank Sumut membukukan laba sebesar Rp 181 miliar pada triwulan I 2025, tumbuh 9,71 persen dibanding periode yang sama 2024 sebesar Rp 165 miliar.


Cara Unik KPI Promosikan Produk UMKM Mitra Binaan

4 hari lalu

PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) menggandeng maskapai Pelita Air dan menjadikan sejumlah produk UMKM binaannya sebagai suvenir eksklusif untuk penumpang dan awak kabin. Dok. KPI
Cara Unik KPI Promosikan Produk UMKM Mitra Binaan

KPI menggandeng maskapai Pelita Air dan menjadikan sejumlah produk UMKM binaannya sebagai suvenir eksklusif untuk penumpang dan awak kabin.


Transaksi di Livin by Mandiri Capai Rp 1,1 Miliar di Kuartal I 2025

5 hari lalu

Aplikasi super Livin by Mandiri. Dok. Bank Mandiri
Transaksi di Livin by Mandiri Capai Rp 1,1 Miliar di Kuartal I 2025

Bank Mandiri mencatat ada Rp 1,1 miliar transaksi atau naik 30 persen dibandingkan tahun sebelumnya di aplikasi Livin by Mandiri.


Bank Mandiri Cetak Laba Bersih Rp 13,2 Triliun di Kurtal I 2025

5 hari lalu

Direktur Utama PT Bank Mandiri Tbk Darmawan Junaidi memberikan sambutan dalam Mandiri Investment Forum (MIF) 2025 di Jakarta, 11 Februari 2025. Darmawan mengatakan, Mandiri Investment Forum mencerminkan optimisme perseroan dalam mengatasi tantangan global melalui beberapa kebijakan strategis, dalam ambisi mencapai visi Indonesia Emas 2045. Tempo/M Taufan Rengganis
Bank Mandiri Cetak Laba Bersih Rp 13,2 Triliun di Kurtal I 2025

PT Bank Mandiri (Persero) Tbk atau BMRI membukukan laba bersih sebesar Rp 13,2 triliun pada kuartal I 2025 atau naik 3,9 persen secara tahunan.


Pro-Kontra Usulan Menteri Maman Abdurrahman Agar Ojek Online Jadi UMKM

6 hari lalu

Pengemudi ojek online menunjukkan jari bernoda tinta setelah menerima paket sembako yang dibagikan oleh Presiden Jokowi di depan Istana Negara, Jakarta, Senin, 8 April 2024. Penerima paket mencelupkan jarinya ke tinta sebagai tanda terima. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Pro-Kontra Usulan Menteri Maman Abdurrahman Agar Ojek Online Jadi UMKM

Menteri UMKM Maman Abdurrahman mengusulkan agar pengemudi ojek online atau ojol menjadi UMKM. Berbagai tanggapan pro-kontra pun bermunculan.


UMKM Dara Baro Buktikan Limbah Sisa Kain Mampu Mendunia

6 hari lalu

Dara Baro, salah satu UMKM perempuan binaan Pertamina yang bergerak di bidang fesyen berkelanjutan. Dok Pertamina
UMKM Dara Baro Buktikan Limbah Sisa Kain Mampu Mendunia

Salah satu UMKM perempuan binaan Pertamina yang bergerak di bidang fesyen berkelanjutan.


Kementerian BUMN Gelar Workshop "UMKM Naik Kelas"

7 hari lalu

Staf Khusus Menteri BUMN, Arya Sinulingga sebagai perwakilan Kementerian BUMN pada workshop “UMKM Naik Kelas” di Surabaya. Foto. Dok. Pertamina
Kementerian BUMN Gelar Workshop "UMKM Naik Kelas"

Workshop di Surabaya ini diikuti oleh 146 peserta dari UMKM sektor usaha pangan dan Fasilitator/Pengelola UMKM BUMN yang tersebar di seluruh Jawa Timur